UPACARA HARI ULANG TAHUN MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA
Jakarta, 19 Agustus 2024
Setelah melaksanakan Upacara Memperingati HUT Mahkamah Agung RI ke 79 Tahun, di lanjutkan dengan acara Puncak HUT RI ke 79 Tahun dan HUT MA-RI ke 79 Tahun.
Acara yang berisikan Sambutan Ketua Panitia dan Sambutan Ketua PTTUN Jakarta serta Tasyakuran Pemotongan Tumpeng dan Kue Ulang Tahun kemudian penyerahan piala kepada para pemenang lomba ada pula doorprize dan hiburan serta ramah tamah.
Dengan berakhirnya acara puncak juga menandakan berkhirnya rangkaian acara HUT RI ke 79 dan HUT MA-RI ke 79.
Jaya selalu PTTUN Jakarta ...